Setibanya di Bandara Abdurrahman Saleh Malang, Anda akan dijemput dan diantar menuju Hotel untuk check in dan acara bebas. Bermalam di Malang
Setelah sarapan, hari ini anda akan menuju TAMAN SAFARI INDONESIA 2 – PRIGEN (Termasuk : Incl : Safari Adventure, Baby Zoo, Aquatic Land, Australiana, Animal presentation, Wahana permainan, 1x Foto Satwa, Safari Water World, Interactive Living Museum, Temple of Terror & Dolphin Show). Setelah selesai, kembali ke hotel dan istirahat.
Setelah sarapan pagi di hotel, anda akan mengunjungi CIMORY DAIRYLAND PRIGEN, merupakan wisata yang menawarkan beragam wahana edukatif yang dikemas dengan sangat seru dan menyenangkan serta memiliki banyak spot foto menarik. Setelah selesai, Anda diantar kembali ke hotel untuk beristirahat.
Setelah sarapan pagi di hotel dan proses check out, Anda akan diantar ke di Bandara Abdulrachman Saleh Malang untuk penerbangan kembali ke kota asal. Tour Selesai
Biaya Tour/Orang (Twin Share - Min. 2 Orang) : Rp.4.690.000,- per Orang
Biaya Termasuk :
-
Akomodasi selama 3 malam di Royal Caravan Hotel - Superior Glamping (Twin Share), termasuk sarapan pagi
-
Transportasi AC standard pariwisata, termasuk driver & biaya parkir
-
Penjemputan & pengantaran dari & ke Bandara Malang (SIC Basis)
-
Makan sesuai dengan yang tercantum dalam rencana perjalanan (Daily Breakfast)
-
Sightseeing Tour sesuai dengan yang tercantum dalam rencana perjalanan (SIC Basis)
-
Tiket masuk objek wisata & Donasi
-
Driver cum Guide
-
Welcome Snack Box & Air Mineral selama tour
Biaya Tidak Termasuk :
-
Pengeluaran Pribadi (Minibar, laundry, telepon)
-
Makan Siang & Makan malam
-
Asuransi Perjalanan
-
Biaya Rapid Test
-
Tipping Driver cum Guide, Porter Hotel & Bandara
-
Biaya Kelebihan Bagasi
-
Optional Tour
-
Paket Tour ini berlaku hingga 18 Dec 2024
-
Biaya Tour di atas ialah berupa penawaran & belum ada reservasi apapun saat ini.
-
Biaya Tour di atas dalam mata uang Rupiah, dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
-
Pilihan Hotel tergantung ketersediaan saat reservasi. Jika fully booked, akan ditawarkan hotel pengganti yang setaraf.
-
Biaya Tour di atas hanya berlaku untuk periode Low Season.
-
Untuk periode High/Peak Season (Hari Libur Nasional, Liburan Panjang, Idul Fitri, Natal & Tahun Baru) akan dikenakan surcharge (biaya tambahan).
-
Tidak ada pengembalian uang untuk PAKET PERJALANAN yang DIBATALKAN (tidak digunakan atau DIUBAH atas permintaan customer.
-
Susunan acara dapat berubah, jika kondisi/keadaan tidak memungkinkan.