Setiba di Kota Tg.Pinang anda akan di jemput oleh guide kami, anda akan langsung diantar mengunjungi wisata patung 1000 ( luohan temple) (**Tutup setiap hari senin). Makan siang di restoran lokal. Lalu Mengunjungi dan berfoto di gedung gong-gong, dilanjutkan berbelanja di pasar traditional - Plantar 2. Setelahnya anda akan di antar ke hotel untuk Check in, Makan malam di hotel dan istirahat.
Makan Siang, Makan Malam | Bus |
Setelah sarapan pagi di hotel, Pukul 09:00 Anda akan di jemput oleh guide kami dan langsung diantar mengunjungi telaga biru & gurun pasir Bintan. Makan siang di restoran lokal. Setelah makan siang, dilanjutkan Mangrove tour dengan menggunakan boat yang berkapasitas 10 orang dalam 1 boat (Jika cuaca hujan maka mangrove akan di gantikan ke fireflies pada malam hari). Mengunjungi Treasure bay Bintan yang merupakan kolam renang dengan air asin terbesar Se-Asia tenggara, lalu mengunjungi Lagoi bay & lagoi plaza. Makan malam di restoran lokal. Kembali ke hotel untuk istirahat
Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam | Bus | Kapal Laut |
Setelah Sarapan pagi di hotel, acara bebas hingga penjemputan ke bandara / Pelabuhan tanjungpinang untuk kembali ke kota asal. Tour selesai
BINTAN AGRO BEACH RESORT
(Superior Room) - Full Board |
Biaya Tour / Orang (Min 2 Orang - dalam Rupiah) |
Twin / Triple |
Single Occupancy |
Child
With Bed |
Child
No Bed |
3H2M Bintan Agro Beach Resort (Full Board) |
2,620,000 |
3,570,000 |
2,600,000 |
2,000,000 |
Extension night (Inc. Breakfast Only) |
620,000 |
1,170,000 |
570,000 |
270,000 |
Surcharge /Kamar/Malam di Setiap hari Jumat & Sabtu |
150,000 |
300,000 |
100,000 |
100,000 |
Surcharge Peak Season/Kamar/Malam tgl 30-31Jul,08-09Aug,13-14Nov,23-27Dec,30Dec-01Jan 2021 |
200,000 |
350,000 |
100,000 |
100,000 |
BINTAN SPA VILLA BEACH RESORT
(Deluxe Room) - Full Board |
Biaya Tour / Orang (Min 2 Orang - dalam Rupiah) |
Twin / Triple |
Single Occupancy |
Child
With Bed |
Child
No Bed |
3H2M Bintan Spa Villa Beach (Full Board) |
2,800,000 |
3,730,000 |
2,450,000 |
2,050,000 |
Extension night (Inc. Breakfast Only) |
550,000 |
1,030,000 |
420,000 |
220,000 |
Surcharge /Kamar/Malam di Setiap hari Jumat & Sabtu |
200,000 |
300,000 |
50,000 |
50,000 |
** Untuk Bintan Spa Villa Beach Resort, harga hanya berlaku sampai 30 Jun 2020
Biaya Termasuk :
-
Akomodasi selama 2 malam sesuai pilihan, termasuk sarapan pagi
-
Transportasi AC standard pariwisata, termasuk driver, BBM dan biaya parkir
-
2-way land transfer (Pelabuhan/Bandara Tg.Pinang– Hotel – Pelabuhan/Bandara Tg.Pinang)
-
Paket Fullboard 3H2M: 02x Fullday tour + 02x Makan siang + 02x Makan malam + mangrove tour+ Tiket masuk objek wisata
-
Tipping Guide & Driver
-
Welcome drink saat Check In
Biaya Tidak Termasuk :
-
2 ways Batam land transfer + ferry ke Tg.pinang Rp.300.000/Dewasa/anak ( H.nadim batam - T.punggur - H.nadim batam & ferry tiket ke Tg.Pinang PP termasuk pajak)
-
Tiket Pesawat PP. Airport Tax & Fuel Surcharge
-
Pengeluaran Pribadi (Minibar, laundry, telepon)
-
Asuransi perjalanan
-
Tipping Porter Hotel & Bandara
-
Optional Tour
-
Biaya Tour di atas ialah berupa penawaran & belum ada reservasi apapun saat ini.
-
Biaya Tour di atas dalam mata uang Rupiah, dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
-
Pilihan Hotel tergantung ketersediaan saat reservasi. Jika fully booked, akan ditawarkan hotel pengganti yang setaraf.
-
Biaya Tour di atas hanya berlaku untuk periode Low Season.
-
Untuk periode High/Peak Season (Hari Libur Nasional, Liburan Panjang, Idul Fitri, Natal & Tahun Baru) akan dikenakan surcharge (biaya tambahan).
-
Tidak ada pengembalian uang untuk PAKET PERJALANAN yang DIBATALKAN (tidak digunakan atau DIUBAH atas permintaan customer.
-
Susunan acara dapat berubah, jika kondisi/keadaan tidak memungkinkan.