Menuju Bandara di kota masing-masing untuk penerbangan menuju Singapore. Setibanya di Singapore, anda akan menuju hotel untuk check in dan acara bebas. Bermalam di Singapore
Setelah sarapan pagi di Hotel, hari ini Anda akan dijemput untuk menuju Pulau Sentosa dan mengunjungi UNIVERSAL STUDIOS SINGAPORE. Setelah selesai anda akan diantar kembali menuju hotel dan istirahat. Bermalam di Singapore.
Setelah sarapan pagi di Hotel, hari ini Anda akan dijemput untuk menuju Malaysia, tepatnya Johor BAhru dan mengunjungi LEGOLAND. Setelah selesai anda akan diantar kembali menuju hotel dan istirahat. Bermalam di Singapore.
Setelah sarapan pagi dan check out, Anda akan diantar menuju Bandara Internasional Changi Singapore untuk penerbangan kembali menuju tanah air. Tour Selesai
Class |
PILIHAN HOTEL |
Biaya Tour/Orang (Min. 4 Orang) - dalam Rupiah |
Start
Jakarta |
Start
Surabaya |
Start
Denpasar |
Start
Jogja |
2* |
Ibis Budget Imperial |
11.720.000 |
10.990.000 |
10.990.000 |
11.260.000 |
3* |
Hotel BOSS |
12.330.000 |
11.610.000 |
11.610.000 |
11.880.000 |
Periode Keberangkatan 2024 :
Start Jakarta / Surabaya / Jogja / Denpasar
26-29 Feb, 12-15 Mar, 19-22 Mar, 26-29 Mar
Jadwal Penerbangan :
Start Jakarta (Batik Air)
Keberangkatan : ID 7153 - CGK 08:00 SIN 10:45
Kepulangan : ID 7154 - SIN 11:25 CGK 12:15
Start Surabaya (Garuda Indonesia)
Keberangkatan : GA 854 - SUB 07:05 SIN 10:25
Kepulangan : GA 855 - SIN 19:00 SUB 20:30
Start Denpasar (Singapore Airlines)
Keberangkatan : SQ 949 - DPS 07:20 SIN 10:00
Kepulangan : SQ 946 - SIN 17:45 DPS 20:40
Start Jogja (Scoot Airlines)
Keberangkatan : TR 207 - YIA 09:50 SIN 13:20
Kepulangan : TR 206 - SIN 07:25 YIA 09:00
Biaya Termasuk :
-
Tiket Pesawat Internasional dari kota asal ke Singapore Return, Economy Class termasuk fuel surcharge, international taxes dan airport tax & Check In Baggage sesuai ketentuan masing-masing maskapai
-
Akomodasi selama 3 malam di hotel Singapore sesuai pilihan (Twin Share), termasuk sarapan pagi
-
Transportasi AC standard pariwisata, termasuk driver, biaya parkir dan tol (Private Basis)
-
Acara Tour sesuai program paket tour diatas (Private Basis)
-
Makan (No Pork Meals) sesuai program paket tour diatas - Daily Breakfast only
-
Driver cum Guide
-
Tipping Driver cum Driver
- Souvenir Salika Travel
Biaya Tidak Termasuk :
-
Pengeluaran Pribadi (Minibar, laundry, telepon)
-
Asuransi Perjalanan
-
PCR Test di Indonesia sebelum penerbangan
-
Biaya karantina setelah tiba kembali di Jakarta (jika ada)
-
Pengurusan Document perjalanan : Passport
-
Tipping Porter Hotel & Bandara
-
Biaya kelebihan bagasi
-
Optional Tour
-
Biaya Tour di atas ialah berupa penawaran & belum ada reservasi apapun saat ini.
- Uang muka pendaftaran 50% dari total biaya tour dan non refundable. Sertakan pula scan passport yang masih berlaku min. 6 bulan dari tanggal tiba di Indonesia
- Biaya Tour dapat berubah sewaktu-waktu berdasarkan ketersediaan seat pesawat saat booking
- Pelunasan paling lambat 30 hari sebelum keberangkatan
- Pilihan Hotel tergantung ketersediaan saat reservasi. Jika fully booked, akan ditawarkan hotel pengganti yang setaraf.
-
Tidak ada pengembalian uang untuk PAKET PERJALANAN yang DIBATALKAN (tidak digunakan atau DIUBAH atas permintaan customer).
-
Tidak ada refund untuk service yang tidak digunakan.
-
Susunan acara dapat berubah, jika kondisi/keadaan tidak memungkinkan.
Image Credit : Freepik