Setelah sarapan pagi di Hotel dan check out, Anda akan dijemput untuk menuju kota Hua Hin. Dalam perjalanan menuju Hua Hin, Anda akan singgah untuk mengunjungi Tum Khao Luang Cave. Makan siang di restoran lokal dan dilanjutkan dengan mengunjungi Hua Hin Swiss Sheep Farm. Berbelanja di Plernwaan Local Market dan dilanjutkan dengan makan malam di restoran lokal. Setelah selesai, Anda diantar menuju Hotel untuk check in dan acara bebas. Bermalam di Hua Hin
Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam | Bus |